AL QUR'AN TENTANG
TOLERANSI DAN ANTI KEKERASAN
KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai,
responsif dan pro- aktif) dan menunjukan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan
ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
KOMPETENSI DASAR
3.2 Menganalisis Q.S.
Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32, serta hadits tentang toleransi
dan menghindarkan diri dari tindak kekerasan.
4.3 Membaca Q.S. Yunus (10) : 40-41
dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 sesuai dengan kaidah tajwid dan makhrajul huruf.
4.4 Mendemonstrasikan hafalanQ.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) :
32 dengan lancar
2.4 Menunjukkan
sikap toleran, rukun dan menghindarkan diri dari tindak kekerasan sebagai
implementasi dari pemahaman Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) :
32, serta hadits terkait
4.3 Membaca Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah
(5) : 32 sesuai dengan kaidah tajwid dan makhrajul huruf.
Indikator Pencapaian Kompetensi
4.3.1 Siswa dapat membaca
Al Qur’an sesuai adab yang telah ditentukan
4.3.2 Siswa dapat membaca Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah
(5) : 32 sesuai dengan kaidah tajwid dan makhrajul huruf
4.3.3 Siswa mampu mengidentifikasi tajwid Q.S.
Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 dengan benar
3.2
Menganalisis Q.S. Yunus (10) :
40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32, serta hadits tentang toleransi dan
menghindarkan diri dari tindak kekerasan.
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2.1 Siswa mampu menganalisis kandungan Q.S.
Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32
3.6 Memahami
makna toleransi dan kerukunan
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.6.1 Siswa memahami makna toleransi dan
kerukunan sesuai konsep Al Qur’an dan Al Hadis
3.6.2 Siswa dapat menyimpulkan makna toleransi
dan kerukunan sesuai konsep Al Qur’an dan Al Hadis
4.8 Menampilkan
contoh perilaku toleransi dan kerukunan
Indikator Pencapaian Kompetensi
4.8.1 Siswa dapat memberi contoh prilaku
toleransi dan kerukunan sesuai konsep Al Qur’an dan Al Hadis
3.7 Memahami
bahaya perilaku tindak kekerasan dalam kehidupan.
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.7.1 Siswa memahami bahaya perilaku tindak
kekerasan dalam kehidupan sesuai konsep Al Qur’an dan Al Hadis
3.7.2 Siswa dapat menyimpulkan bahaya perilaku
tindak kekerasan dalam kehidupan sesuai konsep Al Qur’an dan Al Hadis
4.9 Medeskripsikan
bahaya tindak kekerasan dalam kehidupan.
Indikator Pencapaian Kompetensi
4.9.1 Siswa mendeskripsikan bahaya perilaku
tindak kekerasan dalam kehidupan sesuai konsep Al Qur’an dan Al Hadis
4.4 Mendemonstrasikan
hafalan Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 dengan lancar
Indikator Pencapaian Kompetensi
4.4.1 Siswa dapat mendemonstrasikan hafalan Q.S.
Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 dengan lancar
Tujuan Pembelajaran
1. Menunjukkan
perilaku dan sikap toleran, rukun dan menghindarkan
diri dari tindak kekerasan sebagai
implementasi dari pemahaman Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) :
32, serta hadits terkait
2. Menampilkan
contoh prilaku toleransi dan kerukunan sesuai konsep Al Qur’an dan Al Hadis
3. Dapat membaca Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 sesuai
dengan kaidah tajwid dan makhrajul huruf
4. Dapat menganalisis Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5)
: 32, serta hadits tentang toleransi dan menghindarkan
diri dari tindak kekerasan.
5. Memahami
makna toleransi dan kerukunan sesuai konsep Al Qur’an dan Al Hadis
6. Dapat
menampilkan contoh perilaku toleransi dan kerukunan sesuai konsep Al Qur’an dan Al Hadis
7. Memahami bahaya perilaku tindak kekerasan dalam
kehidupan sesuai konsep Al Qur’an dan Al
Hadis
8. Medeskripsikan bahaya tindak kekerasan dalam kehidupan sesuai konsep Al Qur’an dan Al Hadis
9. Dapat mendemonstrasikan hafalan Q.S. Yunus (10) :
40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 dengan
lancar
a.
Kegiatan Pembelajaran
·
Mengamati
-
Menyimak bacaan Q.S. Yunus (10) :
40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 serta Hadits yang terkait secara individu maupun kelompok.
·
Menanya
-
Mengajukan pertanyaan tentang kaedah
tajwid yang terdapat dalam Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32
-
Mengajukan pertanyaan tentang makna
mufrodat yang terdapat dalam Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) :
32 serta hadits yang terkait
·
Eksperimen/Eksplor
-
Menganalisa kaedah tajwid yang
terdapat Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32
-
Diskusi tentang makna mufrodat dan
ijmali yang terdapat dalam Q.S. Yunus
(10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 serta Hadits yang terkait
-
Diskusi tentang kandungan makna Q.S.
Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 serta Hadits yang terkait
·
Assosiasi
-
Menyimpulkan kaedah tajwid yang
terdapat pada Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32
-
Menyimpulkan makna mufrodat dan
ijmali yang terdapat dalam Q.S. Yunus
(10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 serta Hadits yang terkait
-
Menyimpulkan kandungan makna Q.S.
Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 serta Hadits yang terkait
·
Komunikasi
-
Menyajikan kaedah tajwid yang
terdapat Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32
-
Menyajikan makna mufrodat dan ijmali
yang terdapat dalam Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 serta
Hadits yang terkait
-
Menyajikan kandungan makna Q.S. Yunus
(10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 serta Hadits yang terkait
-
Mendemonstrasikan bacaan tartil dan
hafalan Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S.
Al-Maidah (5) : 32 serta Hadits yang terkait
· Refleksi
-
Menampilkansikap toleran, rukun dan
menghindarkan diri dari tindak kekerasan, dalam kehidupan sehari-hari sebagai
refleksi dari pemahaman Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32
serta Hadits yang terkait
No comments:
Post a Comment