Friday, 15 March 2013

X.1.3 IMAN PADA ALLAH, bagian 5


KEDUDUKAN ASMAUL HUSNA
Yang pasti, bagaimanapun manusia berusaha memahami Dzat Allah swt. dan kesempurnaanya, kondisi sebenarnya yang ada pada Dzat Allah swt. jauh lebih dari itu apalagi akal manusia sangatlah terbatas untuk dapat memahamiya.

x.1.3 IMAN PADA ALLAH, bagian 4


ASMAUL HUSNA
6.    Al Adlu (Maha Adil)
Allah swt. Maha Adil dalam memandang makhlukNya. Adil bisa diartikan menempatkan sesuatu pada tempatNya, contohnya ialah keadilan Allah swt. dalam menempatkan mata di wajah manusia. Tempat mata di wajah sudah cocok untuk manusia, seandainya mata berada di kaki, maka manusia akan banyak mengalami kesulitan bila akan meliaht atau berbuat sesuatu. 

X.1.3 IMAN PADA ALLAH SWT, bagian 3


ASMAUL HUSNA
Asmaul Husna artinya nama-nama yang baik, yang dimaksud adalah nama-nama agung yang dimiliki Allah swt. dan sekaligus sebagai sifat Maha SempurnaNya. Jumlah Asma’ul Husna secara resmi disebut dalam sebuah hadis adalah 99 nama, seperti dalam hadis berikut :

X.1.3 IMAN PADA ALLAH SWT, bagian 2


SIFAT-SIFAT ALLAH SWT

X.1.3 IMAN PADA ALLAH SWT, bagian 1


    SIFAT-SIFAT ALLAH SWT.
Allah swt. adalah ghaib, tidak dapat dibuktikan keberadaannya melalui pembuktian panca indera. Dalam mengimani adanya Allah swt. sebagai Tuhan Pencipta alam semesta, diwajibkan untuk mengetahui pula sifat-sifatNya, oleh karena dengan

XII.1.5 MAWARIS, bagian 5



C.   AL GHARWAROIN
Al Gharwaroin berrati ada dua masalah aneh dalam pembagian warisan, yaitu apabila ahli waris hanya terdiri dari istri atau suami serta bapak dan ibu. Dalam kondisi seperti ini pembagian untuk bapak dan ibu menyalahi ketentuan umum, yaitu

SHALAT BERJAMA’AH, bagian 2


D.  HIKMAH SHALAT BERJAMAAH
Sholat berjamaah sangat utama dan mendapat penghargaan khusus baik dari Allah swt. maupun dari Rasulullah saw. sebagaimana sabda beliau :

XII.1.5 WARIS, bagian 4


1.    R A D
Yaitu bila harta waris telah dibagi sesuai dengan ketentuan yang ada dan ternyata masih ada sisa, maka semua ahli waris yang ada dan tidak terhalang mendapat tambahan secara proporsional kecuali suami atau istri / suami atau istri tidak mendapat tambahan, ia tetap menerima sesuai bagian furudnya.

UJI PRAKTEK MAULID SMASAJR 2009

klik disini   http://www.youtube.com/watch?v=TYj3uwd1DZs

PROSPEK PARTAI ISLAM

klik disini   http://alislamu.com/index.php?option=com_content&task=view&id=11&Itemid=10

UNTUK NU DAN POLITISI NU


SAAT TEPAT UNTUK KEMBALI KE KHITTHAH SECARA UTUH
Ide partai berbasis NU agar bersatu kembali demi kejayaan NU kedepan sungguh merupakan ide besar dan cemerlang, AKAN TETAPI ada beberapa catatan yang harus dipertimbangkan terlebih dahulu :

XII.1.5 WARIS, bagian 3


Tabel 3
Ahli Waris yang Terhalang dari Kelompok Laki-laki

The Rise of Islam in Japan

klick in here   http://youtu.be/_Umrt7aCbj4